Info Sekolah
Kamis, 03 Okt 2024
  • Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh. Selamat Datang di Website Resmi SMA Negeri 1 Pekanbaru. Sekolah Cagar Budaya Provinsi Riau

Mariyota Eklesia Juara 1 Gitar solo FLS2N Provinsi Riau 2021

Diterbitkan : - Kategori : Prestasi

Mariyota Eklesia kembali mengharumkan nama SMAN 1 Pekanbaru sebagai sekolah yang tak hentinya membuat para peserta didiknya memiliki prestasi yang luar biasa. Kali ini Mariyota berhasil meraih Juara 1 FlS 2N melalui Gitar Solo Provinsi Riau Tahun 2021.

Sementara itu FlS2N tingkat Nasional Mariyota berhasil masuk dalam 8 besae di tahun 2021.

Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N)  merupakan ajang kegiatan tahunan yang diadakan setiap tahunnya melalui tingkat provinsi kemudian melaju ke Tingkat Nasional.

Mariyota yang saat ini duduk di kelas XI IPA 3  SMAN 1 Pekanbaru menyampaikan saat ini sangat bangga akan apa yang telah diraih nya dan akan terus berlatih untuk bisa mempertahankan gelar juaranya, apalagi Gitar memang sudah menjadi hobinya dari dulu.  Mariyota juga menambahkan dirinya akan terus berkarya dan akan terus membawa nama sekolah baik ketingkat Provinsi maupun Nasional.

Dr. Wan Roswita M.Pd selaku kepala sekolah mengucapkan terimakasih kepada peserta didik yang sudah berprestasi baik tingkat Kota, Provinsi, maupun Nasional. terkhusus perserta didik yang berjuang pada lomba FLS2N, semoga ini menjadikan sekolah kita akan terus berjaya.

Artikel ini memiliki

0 Komentar

Beri Komentar

https://desakubugadang.id/ slot gacor https://rsiastellamaris.com/kesehatan klik88